Kisah Dessy Astriana, Penumpang Selamat KMP Muchlisa

BERANDAPOST.COM, PENAJAM – Kepanikan, lompatan penyelamatan, dan kehilangan barang berharga, mewarnai kisah Dessy Astriana. Ia merupakan seorang penumpang yang berhasil selamat dari KMP Muchlisa, sesaat sebelum tenggelam dalam perairan Penajam Paser Utara (PPU) pada Senin (5/5/2025). Lanjutkan membaca →

Operator Feri KMP Muchlisa Pastikan Tanggung Jawab

BERANDAPOST.COM, PENAJAM – Manajer Operasional PT Sadena Mitra Bahari, Irma, memastikan pihaknya melakukan berbagai upaya untuk mengakomodasi kebutuhan para penumpang serta mendukung proses pencarian anak buah kapal (ABK) yang hilang pasca insiden tenggelamnya KMP Muchlisa pada perairan Penajam. Lanjutkan membaca →

Proses Klaim Asuransi Korban KMP Muchlisa Dimulai

BERANDAPOST.COM, PENAJAM – Setelah KMP Muchlisa tenggelam dalam perairan Penajam pada Senin (5/5/2025), PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) Cabang Penajam langsung mengambil langkah tanggap. Mereka memfasilitasi pertemuan antara para korban dan dua lembaga asuransi. Dua lembaga itu yakni Jasa Raharja dan Jasa Raharja Putera (JRP Insurance). Lanjutkan membaca →