Mudyat Noor Kukuhkan TP-PKK dan Forum Sehat PPU 2025-2030

BERANDAPOST.COM, PENAJAM – Bupati Penajam Paser Utara (PPU), Mudyat Noor mengukuhkan Ketua dan Pengurus Tim Penggerak PKK dan Dekranasda. Ia juga sekaligus melantik Tim Pembina Posyandu, Bunda PAUD, Bunda Literasi, serta Forum Kabupaten Sehat untuk masa bakti 2025-2030. Lanjutkan membaca →