Kebakaran Satu Rumah Besar di Sumber Rejo Balikpapan

BERANDAPOST.COM, BALIKPAPAN – Warga Rukun Tetangga (RT) 30 Kelurahan Sumber Rejo, Kecamatan Balikpapan Tengah, heboh dan panik ketika mengetahui terjadi kebakaran dalam lingkungannya. Pengurus Masjid Al-Anshor berkali-kali mengingatkan warga melalui pengeras suara. Lanjutkan membaca →