Indonesia-Arab Saudi Bentuk Dewan Koordinasi Tertinggi

BERANDAPOST.COM, JEDDAH – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menyatakan optimismenya terhadap masa depan hubungan bilateral Indonesia dan Arab Saudi usai melaksanakan pertemuan dengan Putra Mahkota sekaligus Perdana Menteri Arab Saudi, Pangeran Mohammed bin Salman bin Abdulaziz Al Saud (MBS). Lanjutkan membaca →