BERANDAPOST.COM, BALIKPAPAN – Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Tirta Manuntung Balikpapan (PTMB) memberikan klarifikasi terkait kondisi air yang pelanggan terima. Beberapa hari terakhir warga mengeluhkan air dari PTMB terlihat keruh kecokelatan. Lanjutkan membaca →