BERANDAPOST.COM, SAMARINDA – Program jaminan kesehatan Gratispol menunjukkan progres yang cukup signifikan. Program tersebut merupakan gagasan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Pemprov Kaltim) yang bergulir sejak Februari 2025 lalu. Lanjutkan membaca →
Tag: KesehatanGratis
Gubernur Kaltim Luncurkan 6 Program Gratis Pol Revolusioner
BERANDAPOST.COM, SAMARINDA – Plenary Hall Sempaja berubah menjadi panggung sejarah ketika Gubernur Kalimantan Timur, Rudy Mas’ud, secara resmi meluncurkan Program Gratis Pol dalam sebuah seremoni penuh sorak dan haru. Acara tersebut menyajikan enam terobosan besar yang secara langsung menjawab kebutuhan dasar masyarakat. Terobosan itu meliputi sektor pendidikan, kesehatan, hunian, digitalisasi desa, hingga spiritualitas. Lanjutkan membaca →
Cek Kesehatan Gratis Lebih Mudah, Tak Harus Ulang Tahun
BERANDAPOST.COM, BALIKPAPAN – Tak perlu menunggu ulang tahun. Masyarakat kini tetap bisa mendapatkan pelayanan cek kesehatan gratis sesuai program pemerintah pusat. Lanjutkan membaca →