BERANDAPOST.COM, PENAJAM – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) upayakan memperluas akses digital bagi masyarakat desa. Yakni dengan mengajukan pembangunan infrastruktur internet untuk lima desa. Pasalnya, lima desa tersebut mengalami kendala jaringan atau berada dalam zona blank spot. Lanjutkan membaca →
Tag: Komdigi
Peringati Harkitnas ke-117, Ini Pesan Wakil Bupati PPU
BERANDAPOST.COM, PENAJAM – Hujan deras yang mengguyur Penajam Paser Utara (PPU) sejak pagi tak meredam semangat nasionalisme para peserta upacara Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) ke-117, Selasa (20/5/2025). Lanjutkan membaca →
Aturan Komdigi Tak Batasi Promosi Gratis Ongkir E-Commerce
BERANDAPOST.COM, JAKARTA – Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) memberikan penjelasan terkait Peraturan Menteri Komdigi Nomor 8 Tahun 2025 tentang Layanan Pos Komersial. Komdigi menyebut regulasi itu tidak membatasi promosi gratis ongkos kirim (ongkir) yang biasa pihak e-commerce promosikan. Lanjutkan membaca →