PUPR Siapkan Pembangunan SPAM Regional Tahun 2025 untuk PPU

BERANDAPOST.COM, PENAJAM – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) merencanakan pembangunan infrastruktur Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Regional pada tahun 2025. Pembangunan SPAM Regional menjadi langkah strategis untuk memastikan ketersediaan air bersih dan mendukung pertumbuhan ekonomi serta investasi. Lanjutkan membaca →