MK Diskualifikasi Owena-Stanislaus, PSU Pilbub Mahakam Ulu

BERANDAPOST.COM, JAKARTA – Mahkamah Konstitusi (MK) perintahkan KPU untuk melaksanakan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati (Pilbup) Mahakam Ulu (Mahulu) Tahun 2024. PSU tesebut tanpa Pasangan Calon Nomor Urut 3, Owena Mayang Shari dan Stanislaus Liah. Lanjutkan membaca →